Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Informasi Harga Terbaru OPPO F2 Saat Ini dan Spesifikasi Lengkap, Smartphone Berteknologi AMOLED dan RAM 4 GB

Setelah sukses dengan produk Oppo F1 Series, Oppo sebagai vendor smartphone terbesar saat ini kembali merilis smartphone selfie expert terbaru yang dinamai Oppo F2 yang dipersiapkan untuk mengisi kelas mid range dan menengah. Oppo F2 hadir dengan penampilan menawan berkat balutan bahan metal aluminium serta spesifikasi yang lebih lengkap dibandingkan seri sebelumnya.


Dengan spesifikasi processor Mediatek Helio P20, CPU Octa Core 2.3 Ghz, RAM 4GB, serta Memory Internal 32 GB dan ditenagai pula dengan baterai berkapasitas 3000 mAh serta dilengkapi pula fitur fast charging, Oppo F2 mengusung layar seluas 5,5 Inch berteknologi Amoled dengan resolusi 1080x1920 pixel dilapisi pula pelindung layar Cornning Gorilla Glass 4. Sementara itu di sektor kameranya, Oppo F2 menggunakan lensa berukuran 13 MP, PDAF, LED Flash serta Kamera dengan resolusi 16 MP serta Screenflash sebagai kamera selfienya.



Adapun kelebihan Oppo F2 memiliki penampilan desian mewah dan elegan, kamera utama 13 MP, PDAF, LED flash, didukung pula fitur perekam video full HD, Kamera depan memiliki resolusi 16 MP, Screnn flash, yang sangat mendukung selfie maupun video chat, Sudah didukung pula koneksi jaringan tercepat 4G LTE, Mendukung kemampuan Dual-SIM stanby, Dilengkapi fitur keamanan data berupa Fingerprint sensor, Terdapat layar AMOLED seluas 5.5 inchi, resolusi 1080 x 1920 pixel dilapisi pelindung layar Cornning Gorilla Glass 4. Oppo F2 berjalan dengan sistem operasi OS Android v 6.0 Marshmallow, dengan prosesor Chip Mediatek Helio P20, CPU Octa-core 2.3 GHz ditunjang dengan RAM 4 GB, memory Internal 32 GB serta disokong baterai berkapasitas 3000 mAh + Fast Charging.

Baca Juga


Sedangkan kekurangannya Oppo F2 memiliki baterai berjenis Non-Removable dan Saat ini belum tersedia di wilayah Indonesia. Harga jual yang di tawarkan untuk smartphone oppo ini berdasarkan sumber dari toko online Lazada.co.id dan Tokopedia.co.id berkisar Rp. 6 Jutaan. Nah, demikian penjelasan mengenai informasi harga terbaru Oppo F2 saat ini dan spesifikasi lengkap yang diusungnya.